Lazada Philippines

Saturday, August 6, 2011

Resep Kue Kering Havermut Pisang : Resep kue Kering dari Pisang

 
Bahan Bahan untuk Membuat Kue Kering Havermut Pisang :
  • 150 g margarin
  • 75 g gul apalem, dihaluskan
  • 1 buah (75 g) pisang ambon, haluskan
  • 1 kuning telur
  • 50 g havermut, disangrai 10 menit diatas api kecil
  • 200 g tepung terigu protein rendah
  • 20 g maizena
  • 1/2 sendok teh baking powder
Cara Membuat Kue Kering Havermut Pisang :
  1. Kocok margarin dan gula aplem 30 detik. Masukkan pisang ambon. Kocok rata.
  2. Tambahkan kuning telur. Kocok rata. Masukkan havermut. Aduk rata.
  3. Tambahkan tepung terigu, maizena, susu bubuk, dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata.
  4. Sendokkan diloyang yang dioles margarin. Tekan dengan garpu.
  5. Oven selama 25  menit dengan api dibawah suhu 150 derajat celcius sampai matang
Untuk 450 gram

0 comments:

Post a Comment

 
Design by Wordpress Theme | Bloggerized by Free Blogger Templates | coupon codes